Laporan Akhir (Percobaan 1)






 Rangkaian Inverting Amplifier
1. Gambar Rangkaian Simulasi   [kembali]


2. Video Rangkaian   [kembali]


3. Prinsip Kerja   [kembali]
      Prinsip kerjanya adalah rangkaian penguat tersebut bersifat membalik pada saat input positif masuk pada kaki negatif OP-AMP maka output nya berupa negatif dan sebaliknya. pada saat tegangan masuk pada kaki negatif OP-AMP  untuk menentukan  apakah terjadi penguatan dilihat dari nilai Rf dan Ri nya apabila Rf=Ri maka tidak terjadi penguatan, apabila Rf>Ri maka akan terjadi penguatan penguatnya bisa di tentukan dengan rumus berikut : -(Rf/Rin) X Vin, dari sini dapat kita lihat apabila Rf<Ri maka output akan berkurang dari input atau terjadi pelemahan.
   
4. Analisa   [kembali]
1.     Apa yang terjadi saat penguatan Op-Amp terlalu besar ?

Untuk menguji apa yang akan terjadi pada saat penguatan Op-Amp terlalu besar maka dilakukanlah simulasi di proteus dengan pembesaran yang gunakan sebesar -10.000 kali di inverting amplifier dengan tegangan input sebesar 3V tanpa saturasi yang digunakan seperti gambar di bawah :


Jika kita mencari tegangan output sesuai pada teori atau rumus tegangan output pada inverting amplifier maka akan didapatkan tegangan output sebesar :

      Akan tetapi dari hasil percobaan didapatkan output sebesar -11,5761 V hasil ini sungguh jauh berbeda dengan teori yang telah dipelajari.

 Menurut analisa saya perbedaan ini terjadi karena pada op-amp sendiri memiliki batasan untuk menguatkan tegangan sebesar saturasi yang ada, dan apabila outputnya melebihi saturasi maka tegangan output tersebut dipotong sehingga output yang diperoleh sebesar  -11,5761 V.


5. Link Download   [kembali]
Rangkaian Simulasi dapat di download di sini
Video Simulasi dapat di download di sini
HTML dapat di download di sini

Tidak ada komentar:

Posting Komentar